Pengembangan vanili menjadi prospek yang cerah bagi petani, lantaran komoditas ini harganya masih cukup menarik. Saat ini harga vanili kering mencapai Rp, 3.500.000 per kg. Namun ada beberapa kendala yang perlu dihadapi, salah satunya adalah faktor keamanan. Pasalnya, vanili yang mempunyai nilai ekonomis sangat tinggi, rawan dicuri oleh tangan-tangan jahil.
Read more ... Add new comment
- Details
- Hits: 1169
Page 132 of 181