http://www.orchidflowerhq.com/orchidpictures/vanilla-flower.jpg

Untuk dapat menghasilkan produksi yang maksimal maka tanaman vanili perlu mendapatkan pupuk sesuai dengan kebutuhan tanaman. Idealnya penentuan volume dan jenis pupuk ditentukan setelah melakukan analisis tanah.

Berdasarkan rekomendasi dari Balai Penelitian Tanaman Rempah dan Obat pemupukan  untuk tanaman vanili dewasa adalah 10 kg pupuk kandang/pohon/tahun. Pupuk kandang berasal dari kotoran sapi atau ternah yang sudah masal dalam keadaan kering angin, diberikan sekitar batang tanaman pada awal musim hujan.

Jika ingin menghasilkan vanili organik tidak disarankan menggunakan pupuk anorganik.

Selain pemupukan, teknologi mulsa juga mampu meningkatkan kebutuhan hara bagi tanaman dan sekaligus mempertahankan keberadaan air dalam tanah. Pemulsaan dapat memperbaiki sifat fisik dan kimia tanah. Pemberian mulsa sabut kelapa pada lahan kering dapat menignkatkan pertumbuahan tanaman vanili.

 

Add comment


Security code
Refresh